
Yudibatang.com – Halo brother biker 😀 ,.. Dua kandidat juara dunia motogp 2017 yaitu Marc Marquez pembalap Repsol Honda dan Andrea Dovizioso pembalap Ducati factory, bertemu di pit lane Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia – Spanyol pada hari Kamis tanggal 09 November 2017 untuk satu sesi pemotretan terakhir menjelang #Finalshowdown!! alias perhitungan terakhir!
Berikut ini beberapa poto-poto mereka berdua yang yudibatang screen shoot dari disitus motogp 😀
Semoga balapan berjalan dengan lancar, selamat semua, nggak ada yang rusuh,… siapapun yang jadi juara dunianya 😀
Leave a Reply